Berikut Sejarah Awal Mula Terciptanya Kapal Selam

- 25 April 2021, 23:21 WIB
Ilustrasi Kapal Selam
Ilustrasi Kapal Selam /Ahyar/Pixabay/ARAHKATA

ARAHKATA - Setelah lebih dari tiga hari dinyatakan hilang kontak, kapal selam KRI Nanggala-402 dinyatakan subsunk alias tenggelam oleh Panglima TNI, Marsekal Hadi Tjahjanto.

"Saya atas nama Panglima TNI dan seluruh prajurit serta keluarga besar TNI menyampaikan rasa prihatin yang mendalam," kata Hadi sambil menahan tangis di jumpa pers di Base Ops Lanud Ngurah Rai Bali, Sabtu 25 April 2021.

Hadi juga menyampaikan keprihatinan mendalam kepada prajurit yang on board di KRI Nanggala 402 yang hilang kontak sejak Rabu, 21 April 2021 di perairan utara Bali.

Baca Juga: Panglima TNI Pantau Langsung Proses Pencarian Kapal Selam di Bali

"Kita semua merasa kehilangan dengan kejadian ini," ujar Hadi.

Namun apakah kalian tahu sejarah kapal selam didunia? Simak pembahasan di bawah ini untuk memahami sejarah, fungsi dan bagian kapal, jenis-jenis kapal, serta cara kerja dari kapal yang banyak digunakan di bidang militer tersebut.

Kapal selam merupakan kapal yang bergerak di bawah permukaan laut. Untuk dapat beroperasi di dalam air, jenis kapal ini menggunakan teknik tertentu.

Baca Juga: Kapal Selam Nanggala 402 Hilang Sinyal di Bali Utara

Kapal selam merupakan kapal yang bergerak di bawah permukaan laut. Untuk dapat beroperasi di dalam air, tentunya jenis kapal ini menggunakan teknik tertentu agar dapat tenggelam dan terapung di bawah permukaan air.

Halaman:

Editor: Ahmad Ahyar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x