Bos Mobil Listrik Tesla, Elon Musk Dinobatkan Terkaya Kedua di Dunia

- 24 November 2020, 21:59 WIB
Elon Musk
Elon Musk /. /Instagram/@elonmusk/

ARAHKATA - Siapa yang tak kenal Elon Musk, pendiri dan juga CEO produsen mobil listrik, Tesla, saat ini ia dinoobatkan menjadi orang nomor dua terkaya di planet bumi.

Tren positif yang dihasilkan Tesla nampaknya dapat mendongkrak pundi - pundi kekayaan Elon Musk.

Baca Juga: Bentuk Otoritas Regulator Obat dan Makanan Independen, Palestina Didukung BPOM

Baca Juga: Pemanjat Papan Reklame Dekat Mabes Polri Dievakuasi. Apa Motifnya?

Seperti diketahui dan telah diberitakan pikiran-rakyat.com, nilai saham Tesla beberapa waktu terakhir mengalami peningkatan.

Dengan kekayaan yang ditaksir mencapai US$127,9 miliar atau setara Rp1.800 triliun, Elon Musk mengalahkan posisi Bill Gates sebagai orang terkaya nomor dua di dunia.

Baca Juga: Soal Karikatur Nabi Muhammad SAW, Ini Ancaman Terbaru Prancis Bagi Warganya

Baca Juga: Menkes Terawan Beri Sinyal Kenaikan Iuran BPJS?

Dilansir dari Bloomberg, bila dibanding awal tahun 2020, kekayaan Musk melonjak tajam hingga US$ 100,3 miliar.

Hal ini dianggap karena nilai harga saham Tesla yang bila di taksir, valuasi pasarnya mencapai US$500 miliar.

Halaman:

Editor: Mohammad Irawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x