Hindari 5 Kesalahan Pemula Saat Memulai Bisnis

- 5 Maret 2022, 20:20 WIB
Ilustrasi bisnis
Ilustrasi bisnis /Pexels Fauxels

ARAHKATA - Ketika membangun suatu bisnis biasanya kita akan menjadi sangat semangat dalam memulainya.

Namun, seringkali kita lupa dan melakukan kesalahan yang fatal sehingga bisnis kita menjadi goyang atau bahkan tutup.

Apalagi untuk seorang pemula yang tentunya masih sangat awam dalam dunia bisnis.

Baca Juga: Garuda Indonesia Perdana Buka Kembali Penerbangan dari Australia

Tak perlu khawatir, berikut 5 kesalahan pemula dalam memulai bisnis yang dapat dijadikan pelajaran, dikutip ARAHKATA dari berbagai sumber:

1. Salah menentukan bidang bisnis

Umumnya, banyak orang menentukan bidang usaha tidak sesuai dengan passion.

Meskipun ada yang mengatakan bahwa minat tidaklah penting, nyatanya akan berbeda jika bisnis yang kita bangun dimulai dari passion kita sendiri.

Baca Juga: Berikut Ide Bisnis Snack Rumahan, No 5 Banyak Peminat

Walaupun banyak orang yang dapat sukses tanpa harus mengikuti passion, hanya segelintir orang yang dapat berhasil dibidang yang bukan minatnya.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x