Google Beri Pinjaman 2 Juta Dolar Bagi UMKM, Segera Daftar

- 6 Juni 2022, 18:59 WIB
Pelaku UMKM melayani delegasi yang memilih perhiasan saat ekshibisi digitalisasi sistem pembayaran untuk UMKM di Pameran IKM Bali Bangkit, Taman Werdhi Budaya Art Centre, Denpasar, Bali, Jumat 13 Mei 2022.
Pelaku UMKM melayani delegasi yang memilih perhiasan saat ekshibisi digitalisasi sistem pembayaran untuk UMKM di Pameran IKM Bali Bangkit, Taman Werdhi Budaya Art Centre, Denpasar, Bali, Jumat 13 Mei 2022. /Antara/Nyoman Hendra Wibowo/

ARAHKATA - Ekonomi Indonesia sedang bergerak kembali pasca dihantam pandemi COVID-19.

Kolaboran berbagai pihak terkait sangat dibutuhkan bagi para pelaku usaha, terutama di era digital ini.

Google memberikan bantuan pinjaman senilai 2 juta dolar AS untuk pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) di Indonesia melalui mitra keuangan mikro Nusa Ummat Sejahtera (NUS).

Baca Juga: FPI Reborn Gelar Deklarasi Dukung Anies, Polda Metro Jaya Bisa Kecolongan

Head of Brand and Reputation Marketing Google Indonesia Muriel Makarim dalam acara ANTARA Ngobrol Bareng secara daring di Jakarta, dikutip ArahKata.com Senin, 6 Juni 2022.

Penjelasan program tersebut baru saja digulirkan raksasa mesin pencari itu dan mendorong pelaku usaha untuk bisa ikut mendaftar.

"Memang harus melewati prosedur di NUS, ada rincian jangka waktu pinjamannya. Misalnya, pertama pemohon harus daftar jadi anggota NUS duli, harus punya usaha dan fixed income (pendapatan tetap)," katanya.

Baca Juga: Kemenkes Singapura Temukan Kasus Cacar Monyet Pada Pelancong yang Transit!

Dilansir dari laman blog Google Indonesia, dijelaskan ada sejumlah hal yang harus diperhatikan bagi pelaku usaha yang tertarik untuk mengajukan aplikasi pembiayaan kepada Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah (KSPPS) NUS, yaitu:

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x