PERTASPI Optimis Bisnis Tata Rias Semipermanen Semakin Berkembang dan Membuka Lapangan Kerja Baru di Indonesia

- 25 Januari 2023, 23:07 WIB
Sebagai wadah pelaku tata rias semipermanen di Indonesia (PERTASPI)  berkomitmen untuk memajukan industri.  Dengan melakukan edukasi rutin yang mencakup pendalaman minat dan bakat, standar tugrenitas (Standard Operaton Procedure), serta manajemen bisnis.
Sebagai wadah pelaku tata rias semipermanen di Indonesia (PERTASPI) berkomitmen untuk memajukan industri. Dengan melakukan edukasi rutin yang mencakup pendalaman minat dan bakat, standar tugrenitas (Standard Operaton Procedure), serta manajemen bisnis. /ARAHKATA

ARAHKATA - Sebagai wadah pelaku tata rias semipermanen di Indonesia (PERTASPI)  berkomitmen untuk memajukan industri.

Dengan melakukan edukasi rutin yang mencakup pendalaman minat dan bakat, standar tugrenitas (Standard Operaton Procedure), serta manajemen bisnis.

Kedepannya diharapkan setiap anggota PERTASPI dapat memiliki klinik sulam kecantikan sendiri dengan manajemen bisnis yang baik dan berkelanjutan.

Baca Juga: DPR Minta Pemerintah Evaluasi Ulang Rencana Kenaikan Biaya Haji

Anggie Rassiy selaku Ketua Umum PERTASP!I mengatakan “ Tidak ada usaha yang tidak menghasilkan, tentunya semangat awal tahun, harus kita selaraskan dengan rencana yang matang kedepannya. Di tahun ini saya yakin dan optimis bisnis tata rias semipermanen di Indonesia akan semakin berkembang dengan kehadiran PERTASPI yang siap untuk membantu para pelaku di industri ini.”

"PERTASPI akan memberikan edukasi dari A sampai Z mengenai industri tata rias semipermanen. Diharapkan selanjutnya akan membantu perekonomian Indonesia dengan membuka lapangan pekerjaan baru untuk para pelakunya." tambah Anggie.

Beberapa hal utama yang penting dalam berbisnis tata rias semipermanen antara lain: memiliki skill yang mencukupi, banyak berlatih dengan berbagai macam klien, memperdalam terus pengetahuan mengenai kulit, mengenali bentuk wajah-bibr-mata dan warna yang sesuai, berani bennvestasi untuk membeli peralatan perlengkapan kena yang sesuai standar internasional, dan memiliki keinginan yang kuat serta pantang menyerah.

Baca Juga: Prabowo Subianto Dukung Gibran Rakabuming Maju Pilgub, Cocok dengan Anak Presiden

Karena bisnis dimana pun tdak ada yang mudah. Selalu akan ada pasang surutnya. Tapi dengan kerja keras dan keinginan selalu berkembang, bisnis sulam kecantikan akan sukses.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x