6 Manfaat Pola Makan Sehat, Cegah Berbagai Penyakit!

- 20 Mei 2022, 09:31 WIB
Ilustrasi pola makan sehat
Ilustrasi pola makan sehat /Pixabay/silviarita/

ARAHKATA - Menerapkan pola makan sehat sangat bermanfaat bagi tubuh.

Manfaat pola makan sehat bagi kesehatan tubuh salah satunya dapat mencegah dari berbagai penyakit.

Menerapkan pola makan sehat juga membantu seseorang menjaga berat badan ideal tanpa harus bersusah payah melakukan diet.

Baca Juga: 7 Cara Mengatasi Sakit Tenggorokan Ala Rumahan, Mudah dan Simpel!

Berikut manfaat pola makan sehat yang ARAHKATA rangkum dari Heart&Stroke pada Kamis, 19 Mei 2022.

1. Meningkatkan kadar kolesterol baik
Menerapkan pola makan sehat sangat bermanfaat dalam menjaga kadar kolesterol baik.

Kolesterol baik sangatlah bermanfaat bagi kesehatan tubuh terutama dalam mencegah resiko penyakit jantung dan stroke.

Baca Juga: Andhika Pratama Digosipkan Jadi Kekasih Chandrika Chika, Ussy Sulistiawaty Buka Suara

2. Mengontrol tekanan darah
Menjalankan pola makan sehat memberikan manfaat bagi tubuh dalam menjaga tekanan darah.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: heart&stroke


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x