Baru Bebas Lepas Masker, Amerika Kembali Duduki Posisi Pertama Kasus Covid-19

- 22 Mei 2022, 16:52 WIB
Warga Amerika Serikat tanpa masker, Jumat, 14 Mei 2021 setelah keluar pengumuman resmi dari CDC soal warga bisa tanpa masker kalau sudah divaksinasi Covid-19 secara lengkap.
Warga Amerika Serikat tanpa masker, Jumat, 14 Mei 2021 setelah keluar pengumuman resmi dari CDC soal warga bisa tanpa masker kalau sudah divaksinasi Covid-19 secara lengkap. /Reuters/Carlo Allegri/

ARAHKATA - Kasus Covid-19 kembali meroket di Amerika Serikat. Selama 28 hari terakhir.

Amerika mencatat 2,1 juta kasus baru dan menjadi berada posisi pertama setelah Jerman yang mencapai 1,9 juta.

Kenaikan kasus ini lantaran aturan pembebasan masker di tempat-tempat umum baru-baru ini.

Baca Juga: Proyek Trans Papua Barat Jalur Mameh-Windesi Lanjut 36 Km Tahun Ini

Bulan lalu, pemakaian masker di transportasi umum juga tidak lagi wajib usai pengadilan di Florida menyatakan aturan itu tidak sah.

Sebelumnya, berbagai maskapai sudah melobi berbulan-bulan agar persyaratan masker di pesawat dihentikan.

Alasannya, menurut mereka filter udara di pesawat modern sudah cukup efektif menangkal penyebaran virus selama penerbangan.

Baca Juga: Segini Jumlah Jemaah Haji Indonesia yang Akan Berangkat ke Tanah Suci

Usulan ini mendapat dukungan dari Partai Republik di Kongres.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: John Hopkins University


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x