Tips Mengajarkan Anak Balita Berani Tampil di Depan Umum

- 14 Desember 2022, 04:36 WIB
Ilustrasi Mengajarkan Anak Balita Berani Tampil di Depan Umum
Ilustrasi Mengajarkan Anak Balita Berani Tampil di Depan Umum /Edi/ARAHKATA

ARAHKATA - Memiliki anak balita memang bisa berarti membutuhkan segudang informasi dan tips untuk mendukung tumbuh kembangnya.

Termasuk salah satunya tips mengajarkan anak balita berani tampil di depan umum.

Sering kali ada beberapa acara di sekolah anak yang meminta mereka tampil di panggung.

Namun, banyak kasus anak balita sering merasa takut dan malu untuk melakukan hal tersebut.

Baca Juga: Kemenkes Singapura Berencana Beri Vaksin COVID-19 ke Balita

Lalu, seperti apa caranya supaya mereka mau tampil dan unjuk kebolehan di depan publik? Berikut ini tiga tips yang bisa dicoba oleh para mama sekalian.

Beri Arahan Yang Mudah dan Sederhana

Masih ingat proses pernikahan Kaesang dan Erina Gudono kemarin? Di dalam acara tersebut, Sedah Mirah yang masih berusia balita mendapatkan tugas untuk membawakan bunga untuk para pengantin.

Tingkah lakunya saat itu menggemaskan sekaligus berani dan percaya diri. Apa rahasianya ya?

Salah satu hal yang membuat anak balita bisa tampil di depan umum dengan percaya diri yaitu mendapatkan arahan yang mudah dipahami.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Trending

Berita Pilgub