Pemkot Bandung Resmi Luncurkan Aplikasi 'Gemar Kiblat'

- 28 Oktober 2021, 11:32 WIB
Aplikasi Gemar Kiblat untuk mengetahui arah kiblat sekaligus mempermudah pelaksanaan azan serentak
Aplikasi Gemar Kiblat untuk mengetahui arah kiblat sekaligus mempermudah pelaksanaan azan serentak /Instagram/@mangoded_md

"Ini juga membantu Mang Oded dalam program keagamaan. Karena tugas pokok dan fungsi pemimpin adalah membina juga mengedukasi," lanjutnya.

Baca Juga: Kolaborasi Umat Beragama, Tempat Ibadah Jadi Lokasi Vaksinasi di Bandung

Ia menyambut baik inovasi tersebut yang telah memiliki solusi untuk masalah adzan tidak serempak dan kalibrasi arah kiblat.

"Melalui aplikasi ini, kaum muslim bisa dengan cepat dan tepat menentukan arah kiblat dengan benar," tambahya.

Ia berharap semoga aplikasi itu bermanfaat sehingga banyak yang mengunduh dan memakainya.

Baca Juga: Pemkot Bandung Reaktualisasi Data Vaksinasi COVID-19

"Terus sosialisasikan aplikasi kepada masyarakat supaya banyak kaum muslim yang mendapatkan manfaat," katanya.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x