Bermain Monopoli Ternyata Baik untuk Anak, Begini Faktanya!

- 3 Agustus 2021, 15:58 WIB
Permainan monopoli
Permainan monopoli /Pixabay/Erika Witlieb

ARAHKATA - Di masa pandemi COVID-19 seperti sekarang ini, orangtua pasti lebih mumpunyai banyak waktu bersama anak dirumah.

Di waktu senggang, orangtua bisa menemani anak bermain. Banyak permainan yang menarik dan mempunyai manfaat untuk perkembangan anak salah satunya adalah Monopoli.

Permainan monopoli adalah salah satu permainan papan yang paling terkenal di dunia.

Baca Juga: Vaksinasi COVID-19 Bisa Dapat Diskon 10 Persen, Yuk Simak!

Tujuan permainan ini untuk menguasai semua petak di atas papan melalui pembelian, penyewaan dan pertukaran properti dalam sistem ekonomi yang disederhanakan.

Ternyata permainan yang sangat populer ini juga mempunyai manfaat untuk perkembangan anak.

Dilansir Arahkata dari akun resmi Instagram Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) yang diunggah pada Minggu 1 Agustus 2021, permainan monopoli ternyata tidak hanya memberikan hiburan semata. Melainkan juga memberikan pengetahuan mengenai keuangan di antaranya:

Baca Juga: Berikut Poin Penting Soal SKD Bagi Peserta CPNS Lolos Seleksi Administrasi

1. Meningkatkan interaksi sosial
Interaksi antar pemain monopoli dapat mengasah atau meningkatkan kemampuan sosial anak dengan teman-temannya.

2. Mengasah keterampilan
Permainan ini dapat menjadi cara yang bagus untuk menguji kecerdasan individu, strategi dan keterampilan.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x