Seluruh Dosa Diampuni Allah, Ini 7 Keistimewaan Malam Lailatul Qadar

- 13 Maret 2022, 12:52 WIB
Ilustrasi tanda malam lailatul qodar/Pixabay
Ilustrasi tanda malam lailatul qodar/Pixabay /Pixabay

ARAHKATA - Ramadhan segera tiba, bulan suci penuh kemuliaan dan keistimewaan bagi umat Islam. Keistimewaan lailatul qadar hanya dapat dijumpai pada bulan Ramadhan.

Mengartikan hanya setahun sekali dapat kesempatan kemuliaan lailatul qadar. Maka tak jarang kaum muslimin berbondong-bondong untuk turut dalam kemuliaan bulan Ramadhan ini.

Lailatul qadar ialah satu diantara sekian kemuliaan yang terdapat di bulan suci umat Islam ini. Lailatul qadar atau disebut juga malam seribu bulan memiliki beragam kemuliaan yang telah dikabarkan melalui al-quran dan al-hadits.

Baca Juga: Mudah Dikerjakan, Berikut Amalan Saat Malam Nifsyu Sya'ban

Berikut Arahkata kutip dari Rumaysho pada Sabtu 12 Maret 2022, 7 keistimewaan lailatul qadar.

1. Waktu turunnya Al-Quran

Bulan Ramadhan ialah bulan dimana al-Quran pertama kali diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW.

"Bulan Ramadhan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Al-Qur’an.” (QS. Al-Baqarah: 185). Ibnu ‘Abbas mengatakan Al-Qur’an itu turun sekaligus di Lauhul Mahfuzh di Baitul ‘Izzah pada malam Lailatul Qadar.

Baca Juga: Yuk Kenali Doa Saat Mengawali Bulan Ramadhan

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: Rumaysho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x