Waspada! Masyarakat Lebih Hati-Hati Rayuan Investasi Bodong Berkedok Trading

- 18 April 2022, 16:32 WIB
Kasus Robot Trading Fahrenheit Diduga Libatkan Publik Figur Berinisial YS dan SS
Kasus Robot Trading Fahrenheit Diduga Libatkan Publik Figur Berinisial YS dan SS /pexels/anna nekrasechif

Sebut saja Binomo, Quotex, dan DNA Pro yang awal tahun 2022 menggemparkan publik dan saat ini sudah masuk ke penetapan tersangka oleh Pihak Polda Metro Jaya karena merugikan nasabahnya hingga puluhan miliar rupiah.

Bahkan pada Oktober tahun 2021 lalu, jauh sebelum kasus Binomo dan Quotex yang melibatkan public figure terungkap, salah satu investasi robot trading forex, Kei Robot, sudah dilaporkan ke Polda Metro Jaya.***

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah