5 Kesalahan yang Sering Dilakukan dalam Budi Daya Anggrek

- 27 Februari 2021, 14:18 WIB
Sumber pustaka pertanian.blogspot
Sumber pustaka pertanian.blogspot /Arahkata

Akhirnya tanaman lemah, kehabisan energi, lalu mati. Berarti untuk menjaga kesehatan tanaman harus dibuat keseimbangan antara pertumbuhan bunga dan pertumbuhan tunas daun.

Caranya pupuklah tanaman dengan komposisi unsur hara yang seimbang, baik untuk keperluan pembungaan maupun untuk pertumbuhan tunas muda.

5. Penaburan pupuk pada media tanam.
Menaburkan pupuk secara langsung pada media tanam justru membuat anggrek busuk dan kering.

Sebab sewaktu penyiraman, sebagian besar pupuknya terlarut dalam air dan meracuni tanaman. Mungkin hal ini tidak disadari oleh para hobiis pemula, sehingga sampai sekarang pun masih banyak yang melakukannya.

Pemupukan sebaiknya dilakukan lewat penyemprotan di bagian bawah daun. Penggunaan pupuk tabur bisa dilakukan asalkan pupuk yang digunakan bersifat slow release seperti Dekastar dan Dekaform. pupuk jenis ini biasanya tahan digunakan hingga enam sampai duabelas bulan.

Sekarang kita sudah tau, bagaimana seharusnya memperlakukan tanaman anggrek agar dapat berbunga dengan baik.

Perhatikan petunjuk praktisnya dan jangan ulangi kesalahan yang sama. Selamat mencoba.***5 Kesalahan yang Sering Dilakukan dalam Budi Daya Anggrek

ARAHKATA - Pemilik anggrek seringkali melakukan banyak kesalahan dalam menanam dan merawat anggreknya.

Kesalahan-kesalahan yang terlihat sepele, dan banyak tidak disadari oleh kolektor telah dikutip arahkata.com dari buku yang berjudul 'Membuat Anggrek Rajin Berbunga' karya Ir. Edhi Sandra MS, terbitan Agro Media Pustaka.

Dari berbagai kesalahan ini, terkadang kolektor juga bingung saat anggreknya tak kunjung berbunga.

Halaman:

Editor: Mohammad Irawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x