Jokowi Berikan Bonus untuk Atlet Paralimpiade Tokyo 2020 di Istana

- 17 September 2021, 10:31 WIB
Jokowi menyambut atlet Paralimpiade Tokyo 2020 di Istana Kepresidenan Bogor
Jokowi menyambut atlet Paralimpiade Tokyo 2020 di Istana Kepresidenan Bogor /tangkapan layar kanal YouTube sekretariat presiden

Dan juga ucapan yang sama kepada para atlet yang belum meraih medali atas perjuangannya, serta para pelatih dan ofisial.

Baca Juga: Borong Medali di Paralimpiade Tokyo 2020, Ini Perjuangan Leani Ratri Oktila

Tidak hanya itu Jokowi pun memberi bonus kepada peraih medali emas sebesar Rp5,5 miliar, medali perak mendapatkan Rp2,5 miliar, dan medali perunggu Rp1,5 miliar.

Bonus ini nilainya sama dengan yang dapatkan atlet olimpiade, Greysia Polii dan Apriyani Rahayu dan kawan-kawan beberapa waktu lalu.

"Bonus juga diberikan kepada para atlet nonperaih medali serta pelatihnya. Tetapi jumlahnya tidak saya sebutkan di sini, nanti yang membisiki biar Pak Menpora,” ujar Jokowi.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x