Baca Doa Ini, Galau dan Gundah Gulana Hilang Menurut Ustadz Adi Hidayat

- 26 Februari 2022, 20:44 WIB
Ustadz Adi Hidayat alias UAH sebut puasa tidak akan sah apabila tidak memenuhi sejumlah syarat menurut para ulama
Ustadz Adi Hidayat alias UAH sebut puasa tidak akan sah apabila tidak memenuhi sejumlah syarat menurut para ulama /Tangkap Layar YouTube Adi Hidayat Official/

ARAHKATA - Ustadz kondang Adi Hidayat mengatakan dalam sebuah ceramahnya bahwa dalam menjalani ragam aktivitas kehidupan, tak jarang kita mendapati beberapa situasi yang menghadirkan kegalauan di dalam hati, kadang bersanding pula dengan kesedihan dan gundah gulana.

Ustadz Adi Hidayat juga menambahkan sejumlah ragam kegiatan yang kita saksikan penuh dengan kesulitan, terkadang ketakutan.

Hal itu dikatakannya dalam kanal YouTube Adi Hidayat yang dilansir Arahkata pada Sabtu, 26 Februari 2022.

Baca Juga: Begini Cara Potong Kuku yang Benar Menurut Ustadz Adi Hidayat

"Tidak sedikit kita dapati beberapa kalangan merasa lemah mengerjakan aktivitas atau bahkan hadir rasa malas," katanya.

Tutur Ustadz Adi Hidayat ragam situasi ini menariknya telah diisyaratkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Nabi Muhammad SAW bahkan telah memberikan tuntunan doa terbaik bagi umat Islam untuk mendekat kepada Allah SWT, mengentaskan seluruh permasalahan yang dirasakan tersebut.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Beberkan Amalan Agar Hati Tenang

Kata Adi Hidayat, hal itu terungkap dalam hadits riwayat Anas bin Malik, yang merupakan asisten terdekat yang membantu aktivitas Nabi Muhammad SAW dan mengiringi kegiatan dia.

Bahkan doa ini juga bisa membuat terlepas dari penguasaan utang ataupun lingkungan yang menguasai kita.

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah