Pria Ini Terinfeksi Omicron Usai Jalani Karantina di Wisma Atlet

- 12 Januari 2022, 08:00 WIB
Jangan Sampai Salah Mengidentifikasi Tanda Pertama Gejala Omicron, Begini Kata Ahli/ Unsplash/ Brittany Colette
Jangan Sampai Salah Mengidentifikasi Tanda Pertama Gejala Omicron, Begini Kata Ahli/ Unsplash/ Brittany Colette /

Dewi menambahkan, pemerintah sudah membuat daftar negara yang dikunjungi terkait masa karantina sepulang orang ke Indonesia.

Baca Juga: India Catat Kasus Kematian Pertama Akibat Omicron!

Saat karantina, pemeriksaan swab test PCR dilakukan dua kali. Pada kasus pasiennya, setelah masa karantina 10 hari, hasilnya negatif.

“Kenapa bisa jadi positif? Mungkin ini suatu proses inkubasi,” ujar Dewi lagi.

Setelah dites ulang PCR ternyata hasilnya positif COVID-19 dan hasil sekuensing genom atas sampel virusnya menunjukkan positif terinfeksi Omicron.

Baca Juga: Petugas PCR di Bandara Terinfeksi Omicron, Ini Kata Kapolri

Kondisinya disebut stabil, tidak sampai mendapatkan perawatan intensif.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah