Cara Mengatur Keuangan dengan Gaji Rp3 Juta per Bulan, Simak Solusinya

- 29 Mei 2022, 15:41 WIB
Ilustrasi menabung
Ilustrasi menabung /

ARAHKATA - Mengatur keuangan diperlukan bagi semua orang termasuk dengan gaji Rp3 juta per bulan.

Sebagian orang menganggap mengatur keuangan dengan gaji Rp3 juta sulit untuk dilakukan.

Meski tidak mudah diterapkan, hal ini bisa dilakukan dengan cara yang tepat.

Baca Juga: Putin Pecat Ratusan Tentara Nasional Rusia Menolak Perintah Perang di Ukraina

Lalu, bagaimana cara mengatur keuangan dengan gaji Rp3 juta?

Dikutip dari berbagai sumber, berikut cara mengatur keuangan dengan gaji Rp3 juta per bulan, dilansir ANTARA, Sabtu, 27 Mei 2022.

1. Menabung di Awal
Jangan menunda untuk menyetorkan uang ke rekening tabungan. Ubah pola pikir dengan menabung berdasarkan dari sisa gaji bulanan.

Baca Juga: Satpol PP Jakarta Barat Temukan Pijat Prostitusi Berkedok Kedai Kopi

Selain itu, buat dua rekening yang berbeda. Satu rekening khusus untuk kebutuhan sehari-hari, rekening lainnya adalah rekening khusus tabungan.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x