4 Tips Diet Sehat ala Seungkwan SEVENTEEN, Turunkan Berat Badan dengan Sangat Mudah!

11 Juni 2022, 09:39 WIB
Seungkwan SEVENTEEN /Twitter

ARAHKATA - Boo Seungkwan atau lebih dikenal Seungkwan merupakan member SEVENTEEN yang senantiasa melaksanakan diet sehat.

Diet sehat Seungkwan SEVENTEEN adalah diet keto, dimana dia makan sedikit karbohidrat namun tinggi gizi lainnya.

Diet sehat ala Seungkwan SEVENTEEN ini dinilainya cukup efektif dalam menjaga berat badan ideal.

Baca Juga: 4 Tips Diet Sehat ala V BTS, Salah Satunya Selalu Bahagia Ketika Makan!

Seungkwan SEVENTEEN juga menyarankan melakukan diet sehat dengan tetap berolahraga untuk mendapatkan hasil maksimal.

Program diet sehat Seungkwan SEVENTEEN membantu mendukungnya tampil prima kala manggung.

Selain itu, Seungkwan SEVENTEEN juga cukup giat mengingatkan anggota yang lain agar menjaga kesehatan tubuhnya dengan konsisten minum vitamin.

Baca Juga: 8 Tips Diet Sehat ala Kim Ji Won, Jadikan Tubuh Tetap Ideal dan Menawan!

Seungkwan SEVENTEEN menyampaikan saran diet sehatnya dalam wawancara dengan Dingo dan Elle.

1. Jangan kelaparan
Cowok kelahiran 1998 membeberkan selama program diet, jangan sampai kelaparan.

Hal ini dilakukan agar diet tetap sehat dan menjadikan tubuh tidak rusak.

Baca Juga: 7 Tips Pola Makan Sehat Jungkook BTS, Nggak Kuat Ngikutinnya!

2. Hindari junk food
Cowok yang kerap dipanggil Boo melanjutkan untuk tidak mengonsumsi makanan seperti ayam goreng, pizza dan roti.

3. Sesekali membahagiakan diri
Meski harus menghindari junk food, Seungkwan sesekali menyantap cemilan yang disukainya seperti coklat dan roti.

Dia memaparkan konsumsilah sesekali saja.

Baca Juga: 9 Pola Makan Sehat Lionel Messi, Jadikan Tubuh Tetap Bugar Saat Bertanding!

4. Olahraga
Seungkwan SEVENTEEN merekomendasikan bagi mereka yang sibuk dan malas dalam berolahraga untuk menggunakan alat getar.

Alat getar yang digunakan Seungkwan SEVENTEEN adalah exercise vibration plate.

Alat ini dapat menggetarkan badan ke kiri dan ke kanan dengan durasi 30 - 40 kali per detik.

Baca Juga: 5 Pola Makan Sehat Mesut Ozil, Jadikan Tubuh Tetap Bugar di Lapangan!

Bersamaan dengan itu, Seungkwan sering berlatih. Selain menjaga tubuhnya tetap prima, juga membantunya mempertahankan gerakan di kala maggung.

Seungkwan SEVENTEEN membagikan tips ini semata agar fans-nya tidak menjalani proram diet yang salah.***

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: KPOP Chart

Tags

Terkini

Terpopuler