Lakukan Gerakan Ini untuk Kurangi Nyeri Leher dan Lutut Saat WFH

- 11 Agustus 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi duduk
Ilustrasi duduk /Pixabay/

Baca Juga: Sedang Isoman? Dokter Tirta: Jangan Sampe Dehidrasi!

5. Tubuh agak membungkuk dan kedua tangan memegang tumpuan

Untuk mengurangi nyeri pada lutut lakukan peregangan seperti ini.

A. Berdiri, lalu membungkuk sedikit.
B.Taruh kedua tangan di atas meja (sebagai tumpuan).
C.Buka kedua kaki lebih lebar dari kedua tangan yang bertumpu.
D.Perlahan turunkan tubuh dan tekuk lutut sebelah kanan, lalu tahan sebentar (bagian dada usahakan tetap tegak).
E.Kembali ke posisi awal, ulangi gerakan untuk lutut sebelah kiri.

Nah, dengan mencoba gerakan-gerakan tersebut semoga nyeri leher dan lutut berkurang sehingga dapat kembali menjalani WFH dengan nyaman.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah