Resep Tahu Bakso Semarang, Takjil Gurih Temani Buka Puasa Ramadhan

- 25 April 2022, 22:02 WIB
Tahu bakso merupakan salah satu kuliner khas Kota Ungaran yang diminati banyak masyarakat
Tahu bakso merupakan salah satu kuliner khas Kota Ungaran yang diminati banyak masyarakat /Instagram/a_elisacha

ARAHKATA - Puasa telah memasuki penghujung ramadhan, meski sebentar lagi bulan suci ini berakhir. Tentunya semangat harus tetap terjaga hingga hari terakhir ya.

Saat buka puasa, umumnya orang cenderung untuk menyantap hidangan pembuka atau camilan terlebih dahulu.

Jika kamu mulai bosan dengan sajian yang itu-itu saja, mungkin kali ini tahu bakso bisa menjadi alternatif variasi untuk dicoba.

Baca Juga: Resep Bubur Ase Betawi, Kuliner Langka Autentik Temani Sarapan Pagi

Tahu bakso sendiri merupakan makanan khas Indonesia yang berasal dari Kota Ungaran, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.

Sajian ini dibuat dari tahu yang tengahnya diberi isian bakso.

Biasanya, orang menyajikan tahu bakso dengan baluran sambal kecap, cabe rawit atau saus bumbu kacang.

Cara memasak tahu bakso juga terbilang cukup mudah dan cepat.

Baca Juga: Resep Gabus Pucung, Hidangan Lebaran yang Langka

Dikutip Arahkata dari kanal YouTube Chef Devina Hermawan berikut adalah resep dalam pembuatan tahu bakso pada Senin, 25 April 2022 :

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x