Ingin Berikan Gadget pada Anak? Perhatikan 4 Hal Ini!

- 25 April 2022, 18:10 WIB
ANAK-anak yang belajar menggunakan buku berbahan kertas ternyata lebih pandai dari mereka yang belajar menggunakan gadget, kata penelitian.
ANAK-anak yang belajar menggunakan buku berbahan kertas ternyata lebih pandai dari mereka yang belajar menggunakan gadget, kata penelitian. /PIXABAY

ARAHKATA – Perkembangan teknologi kini kian pesat, dalam hidup kita saat ini semua menjadi serba mudah dengan adanya gadget.

Namun di satu sisi gadget menjadi pisau bermata dua. Jika digunakan dengan baik dan bijak banyak benefit yang diperoleh.

Sebaliknya, jika tidak dimanfaatkan dengan baik maka akan menjadi boomerang bagi si penggunanya, bahkan bisa menjadi merugikan.

Baca Juga: Tiga Waktu yang Harus Dijaga Agar Bisa Mengikat Hati Anak!

Anak generasi alfa memang rasanya tidak dapat terlepas dari pengunaan gadget dalam aktivitasnya.

Hal ini memang menjadi salah satu aktivitas anak jaman now untuk mencari informasi lebih, maupun sekedar mencari hiburan.

Akan tetapi ada hal-hal yang perlu diperhatikan saat mengenalkan anak-anak pada gadget, terkhusus bagi anak balita.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Film Anak yang Seru untuk Ditonton

Dikutip dari Instagram @sekolah.mu, Senin, 25 April 2022 tim Arahkata akan memberikan informasi terkait 4 hal yang perlu dilakukan orangtua dalam mengenalkan serta memberikan gadget pada anak:

1. Pastikan durasi terkontrol

Anak 2-5 tahun direkomendasikan hanya dianjurkan menggunakan maksimal 1 jam sehari, dan dipecah ke dalam beberapa sesi penggunaan.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x