Heat Stroke Mengintai Saat Ibadah Haji, Ini Penjelasannya!

- 28 Mei 2022, 12:24 WIB
Heat Stroke bisa menyerang siapa saja , kenali gejala dan cara mengatasinya
Heat Stroke bisa menyerang siapa saja , kenali gejala dan cara mengatasinya /howitworksdaily.com

"Jangan sampai mereka tidak menyadari bahwa sudah masuk dalam tahapan heat exhausted. Mereka harus mengenali gejala heat exhausted. Seperti pusing, mual terutama pada saat aktifitas di luar ruangan,'' katanya.

Baca Juga: Apa itu Diet MIND yang Bantu Cegah Alzheimer dan Demensia? Simak Penjelasan Berikut

''Untuk itu upaya-upaya pencegahan harus gencar dilakukan, untuk petugas mulai dari edukasi cara menyemprot air, bagaimana cara melarutkan dan waktu yang tepat untuk minum cairan elektrolit. Sementara untuk jemaah, selalu melengkapi diri dengan APD dan jangan tunggu haus untuk minum,'' sambungnya.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x