SIMAK! Berikut Bahaya Kopi Bagi Penderita Liver, Bahaya Jika Tidak Segera Dicegah

- 8 Juni 2022, 21:40 WIB
Ilustrasi Kopi Hitam
Ilustrasi Kopi Hitam /Pixabay

ARAHKATA - Konsumsi kopi bagi penderita liver haruslah dibatasi karena dapat berbahaya.

Kopi dapat berbahaya bagi hati terutama untuk penderita liver.

Bahaya kopi bagi penderita liver dapat menyebabkan kerusakan hati bahkan penyakit yang tidak dapat disembuhkan lagi.

Baca Juga: 5 Bahaya Kopi Bagi Bayi dan Anak, Salah Satunya dapat Timbulkan Kejang!

Bahaya kopi untuk penderita liver disebabkan oleh konsumsi kopi berlebih.

Bahaya kopi bagi penderita liver diakibatkan oleh kandungan kafein dalam kopi.

Dilansir dari Medscape pada Rabu 8 Juni 2022, menjelaskan bahwa kafein dalam kopi bukanlah sejenis vitamin yang diserap oleh tubuh.

Baca Juga: Manchester United dan Tottenham Rebutan Tanda Tangan Alessandro Bastoni

Kafein merupakan stimulan tubuh yang dapat mendorong meningkatnya hormon adrenalin, peningkatan denyut jantung dan menahan rasa kantuk.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: Medscape


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x