3 Cara Bangun Rasa Percaya Diri Anak Kidal, Lejitkan Potensi Sejak Dini!

- 14 Juni 2022, 11:00 WIB
Foto ilustrasi anak anak
Foto ilustrasi anak anak /Sumber foto : pixabay

ARAHKATA - Anak-anak dengan tangan kidal cenderung merasa berbeda dengan anak lain sehingga menurunkan rasa percaya diri anak.

Kepercayaan diri anak kidal juga semakin menurun ketika mandapatkan paksaan dari orang tuanya untuk menghilangkan kebiasaan tangan kidal.

Padahal, anak dengan tangan kidal adalah kemampuan unik yang patut diapresiasi dan dikuatkan rasa percaya dirinya.

Baca Juga: 3 Pola Diet Sehat ala J-Hope BTS, Tanpa Menu Khusus Tubuh Tetap Bagus!

Anak kidal perlu dibangun rasa percaya dirinya agar dapat beradaptasi dengan anak yang tidak kidal sehingga mampu berkembang sesuai potensinya.

Berikut ini tips untuk membangun kepercayaan diri anak kidal dikutip dari Flo, Selasa 14 Juni 2022.

1. Bantu anak kidal menyesuaikan diri
Anak kidal yang dikelilingi orang tua atau keluarga yang dominan tangan kanan, mungkin akan mengalami kesulitan dalam mempelajari keterampilan tertentu.

Baca Juga: 4 Pola Hidup Sehat ala Paul Pogba yang Jarang Diketahui, Sampai Harus Tes Doping!

Maka, berikanlah kesempatan kepada anak untuk mempelajari keterampilan tersebut dengan caranya sendiri.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: flokq.com


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x