Tips Bersihkan Sepatu Converse Biar Awet, 6 Cara Berikut Dijamin Ampuh!

- 15 November 2022, 21:28 WIB
Ilustrasi sepatu Converse.
Ilustrasi sepatu Converse. /Pexels.com/La Miko

Baca Juga: KPAI Kecam Adanya Murid Dirundung Karena Tidak Mengenakan Jilbab

Anda juga harus memperhatikan teknik penyikatannya supaya lebih bersih. Cara terbaiknya adalah dengan menyikat arah memutar. Sehingga kotoran akan terus terangkat dan lebih efektif. Ini juga dapat meminimalisir munculnya serabu jika salah dalam menyikat.

Menggunakan air hangat

Jika biasanya mencuci dengan air dingin, maka dalam mencuci sepatu Converse Anda dapat menggunakan air hangat. Penggunaan air hangat sebelum menyikat akan mempermudah dalam mengangkat kotoran yang ada. Kotoran seperti tanah akan lebih cepat larut.

Baca Juga: Dinilai Merugikan, Pelaku Usaha UMKM Sarang Burung Walet Gugat Menteri Perdagangan

Selain itu, air hangat juga cocok jika digunakan ketika membisa sepatu dari busa sabun yang Anda gunakan untuk menyikat. Hal ini akan membuat warna sepatu lebih bagus dan cerah.

Menggunakan obat sepatu atau semprotan waterproof

Jika memang tidak mau ribet mencuci sepatu dengan sikat dan sabun, Anda dapat menggunakan semprotan waterproof atau obat sepatu. Anda dapat menggunakan bahan ini sebagai pengganti sabun.

Baca Juga: Jambore PR Indonesia Apresiasi Pegadaian Terpopuler di Medsos

Setelah itu, sikatlah bagian midsole sepatu Anda. Cara ini sangat efektif digunakan untuk sepatu yang tidak begitu kotor. Contohnya seperti yang terkena cipratan air akibat hujan.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x