BTS Diminta Pertimbangkan Rencana Hiatus, Asosiasi Penyanyi Korea Dikritik ARMY

- 23 Juni 2022, 19:00 WIB
Personil Grup K-Pop BTS.
Personil Grup K-Pop BTS. /Instagram/@bts.bighitofficial/

Dalam tweet-nya, ARMY mengungkapkan terlepas dari komentar dan keterkejutan awal mereka tentang hiatus BTS, mereka sekarang justru mulai mendukung grup untuk mengambil cuti atau hiatus tersebut.

Baca Juga: Ternyata Ini Alasan BTS Beri Hadiah ARMY Bunga Mawar Merah Muda

Dukungan ARMY mengenai hiatusnya BTS ini, dikarenakan mengingat grup yang digawangi oleh RM BTS itu telah sibuk sejak mereka memulai debut di tahun 2013 lalu.

"Apa itu, mereka (BTS) perlu istirahat. Mereka telah terus menerus berkarya selama 9 tahun. Jadi, biarkan mereka sendiri (istirahat)," tulis salah satu ARMY, dikutip Arahkata pada Kamis, 23 Juni 2022.

Sementara ARMY yang lainnya menyayangkan pernyataan tersebut, yang mana meski Asosiasi Penyanyi Korea mengatakan bahwa BTS sebagai kekuatan utama untuk mendorong Hallyu Wave, tapi mereka seperti mengorbankan kesehatan mental para anggota yang membutuhkan istirahat.

Baca Juga: Sempat Bingung, Ternyata Disini V BTS Gambar Tato Persahabatannya

"Untuk masa depan industru musik Korea? Ingat! Mereka juga manusia dan telah bekerja hampir 1 dekade, wajar jika mereka membutuhkan istirahat," tulis ARMY lainnya. ***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah