Cara Anak Muda Jaksel Isi Ramadhan, Hadirkan Ustadz Attaki

- 16 April 2022, 22:33 WIB
Ramadhan Space
Ramadhan Space /Annisya Kurniasih/ARAHKATA

Acara ini dilakukan secara hybrid. Selain offline, kegiatan ini pun disiarkan langsung secara online melalui channel Youtube REPUBLIKA Official dan Khazanah Network.

Baca Juga: Menguak Mitos Setan Diikat di Bulan Ramadhan

Dari penuturan Jihan, selaku Voulenteer acara dalam kegiatan ini menyebutkan target awal peserta adalah 2000 peserta. Namun ternyata yang hadir diperhitungkan sebanyak 1000 lebih peserta.

Karena acara ini dilaksanakan di tengah pandemi. Maka, protokol kesehatan telah diatur oleh panitia.

"Sejak gerbang parkiran kami telah sediakan alat pengukur suhu. Dan didepan pintu masuk masjid pun disediakan handsanitizer. Selain itu semua peserta kami wajibkan memakai masker selama berlangsungnya acara," ucap farah, salah satu panitia menjelaskan.***

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x