Presiden Jokowi dan PM Australia Bertemu, Bahas Lima Peluang Kerja Sama Ini

- 7 Juni 2022, 11:39 WIB
Presiden Jokowi saat menerima kunjungan PM Australia, Anthony Albanese di Istana Kepresidenan.
Presiden Jokowi saat menerima kunjungan PM Australia, Anthony Albanese di Istana Kepresidenan. /Biro Pers, Media dan Informasi Sekretariat Presiden

Keempat, membahas tentang upaya memperkuat ketahanan pangan. Kerja sama peningkatan kapasitas di bidang food processing, food innovation, dan rantai pasok dalam bentuk Memorandum of Understanding (MoU) sektor pertanian. 

Baca Juga: Presiden Jokowi dan Ketum IMI Grid Walk Jakarta e-Prix 2022

Kelima, pentingnya perkuatan kerja sama dalam sektor energi, karena berdampak pada perubahan iklim yang terjadi ke depan.

"Saya menyambut baik inisiatif PM Albanese terkait kemitraan infrastruktur dan ketahanan iklim Republik Indonesia-Australia," tutur Jokowi.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah