Selain untuk Imun, Ini Lho Manfaat Lain dari Berjemur

- 12 Agustus 2021, 09:15 WIB
ilustrasi berjemur
ilustrasi berjemur /Pixabay/Terri Cnudde

ARAHKATA - Tidur yang berkualitas adalah kunci hari yang produktif. Untuk mendapatkannya, kamu perlu menyiapkannya sedari bangun tidur.

Pagi hari jadi waktu yang sibuk untuk menjalankan keseharian. Banyak yang menyangka, hari yang lelah dan panjang bisa mempermudah kamu tidur malam.

Kenyataannya tidak seperti itu. Keberhasilan tidur malam yang lelap bisa ditentukan dari pagi hari.

Iniilah alasan kenapa sinar matahari bisa membantumu tidur nyenyak di malam hari.

Baca Juga: Lakukan 5 Hal Ini Saat Cinta Tidak Direstui Orang Tua

1. Bagaimana sinar matahari bisa membantu

Cahaya matahari bisa membantu tubuh untuk mengenali perbedaan waktu. Sinar ini tidak hanya berpengaruh dari cahaya saja, tapi juga tingkat kehangatan yang bisa mengatur metabolisme tubuh untuk tidur.

Ketika kamu tidur terlambat dan bangun terlalu siang, kamu cenderung sulit tidur di malam hari. Sedangkan paparan sinar matahari bisa membantu mereka yang mengalami kesulitan tidur karena hal ini.

Sinar matahari juga bisa membantu mereka yang mengalami insomnia.

Baca Juga: Kabar Duka, Ayah Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana Wafat

2. Sinar matahari sebagai terapi cahaya

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x