Diet MIND dapat Kurangi Stres Oksidatif dan Peradangan, Berikut Penjelasannya

- 29 Mei 2022, 10:19 WIB
Berikut adalah beberapa diet yang baik bagi mereka yang berusia lebih dari 50 tahun antara lain Diet MIND dan Makan Intuitif
Berikut adalah beberapa diet yang baik bagi mereka yang berusia lebih dari 50 tahun antara lain Diet MIND dan Makan Intuitif /Pexels.com/Vanessa Loring

ARAHKATA - Diet MIND ramai diperbincangkan dapat mencegah alzheimer dan demensia.

Diet MIND merupakan gabungan dari metode diet mediterranean dan DASH.

Gabungan metode ini kemudian diberi nama diet MIND yang ditujukan untuk meningkatkan kesehatan otak.

Baca Juga: Ketua MPR Bamsoet Ajak Selami Kedamaian Melalui Seni dan Budaya

Diet MIND ditengarai menjadi salah satu metode diet paling sehat diantara metode diet yang ada.

Selain mencegah alzheimer dan demensia, diet MIND juga diyakini dapat mengurangi stress oksidatif dan peradangan.

Dilansir dari Healthline pada Minggu 29 Mei 2022, diet MIND dapat bekerja secara efektif mengurangi stres oksidatif dan peradangan.

Baca Juga: Jalani Diet MIND? Berikut 5 Jenis Makanan yang Harus Dihindari!

Stres oksidatif terjadi ketika molekul tidak stabil yang disebut dengan radikal bebas.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: Healtline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x