Pentingnya Seni dan Budaya di Antara Pariwisata

- 2 Maret 2021, 13:57 WIB
Puan saat mengunjungi Sanggar Genjah Arum di kawasan Desa Wisata Osing, yang berlokasi di Desa Kemiren, Kecamatan Glagah, Banyuwangi, Senin (1/03) malam/Dok. Pribadi
Puan saat mengunjungi Sanggar Genjah Arum di kawasan Desa Wisata Osing, yang berlokasi di Desa Kemiren, Kecamatan Glagah, Banyuwangi, Senin (1/03) malam/Dok. Pribadi /

Politisi PDI Perjuangan itu juga ikut men-sangrai kopi Arabica Banyuwangi dengan tungku api tradisional.

Baca Juga: Widiw! Pemerintah Bakal Rekrut 1,3 Juta ASN nih, Berikut Formasinya

Puan Maharani juga menyaksikan dua tarian tradisional suku Osing yakni Tari Gandrung dan Tari Jaran Goyang.

Puan menyampaikan apresiasinya kepada seniman Osing dan Banyuwangi yang terus berkarya ditengah pandemi Covid 19. "Tentu harus disiplin menerapkan protokol kesehatan," ujar mantan menteri koordinator termuda ini.

Puan juga meminta agar pemerintah terus memperhatikan nasib pelaku budaya dan pariwisata dari dampak pandemi covid 19.***

Halaman:

Editor: Mohammad Irawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x