Cara Mengatasi Knalpot Sepeda Motor Mengeluarkan Asap Putih

- 4 Maret 2022, 22:37 WIB
Foto knalpot motor
Foto knalpot motor /Tekad Triyanto/ARAHKATA /Tekad Triyanto/ARAHKATA

ARAHKATA - Menembus padatnya hiruk pikuk lalu lintas jalan raya, sepeda motor memang menjadi alternatif yang banyak dipilih orang.

Selain dinilai efisien dalam bobot dan bentuk sehingga dapat menyalip kendaraan besar, harganya pun tak semahal mobil roda empat.

Namun meskipun telah dirawat dengan baik, terkadang masalah mesin motor cukup membuat pusing kepala.

Baca Juga: Marc Marquez Komentari Perang Rusia-Ukraina, Begini Katanya!

Salah satunya ketika knalpot sepeda motor mengeluarkan asap putih yang sangat banyak. Tentunya akan sangat mengganggu diri sendiri dan orang di belakangan motor yang kita kendarai.

Berikut tim ARAHKATA bagikan informasi cara mengatasi asap knalpot berwarna putih yang dikutip dari beberapa sumber:

Baca Juga: Marc Marquez Yakin MotoGP 2022 Akan Tetap Menarik Meski Tanpa Valentino Rossi

Ring piston mulai terkikis

Seiring pemakaian motor, terkadang pemilik motor lupa untuk mengganti ring piston, sehingga ketika mulai terkikis membuat bensin masuk ke ruang bakar dan tercampur dengan oli.

Solusinya adalah segera mungkin ring piston yang lama diganti oleh ring piston baru.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah