Berikut 5 Barang yang Wajib Dibawa Saat Mudik dengan Mobil Pribadi

- 17 April 2022, 20:35 WIB
Ilustrasi mudik lebaran 2022.
Ilustrasi mudik lebaran 2022. /Antara/Mohammad Ayudha./

ARAHKATA - Mudik memang menjadi salah satu tradisi yang dinanti masyarakat menjelang libur panjang.

Mudik akan lebih terasa nuansanya terlebih saat momentum lebaran, warga berbondong-bondong untuk pulang ke kampung halaman.

Berbicara soal mudik, tentunya tak lepas dari persiapan yang harus kita lakukan jelang perjalanan ke tanah kelahiran.

Baca Juga: Awas! Sembarang Pasang Roof Box Saat Mudik Bisa Berakibat Begini

Apalagi jika menggunakan kendaraan pribadi seperti mobil, harus diperhatikan dengan seksama cek kondisi fisik dan mesinnya.

Tak lupa barang bawaan cadangan yang dapat jadi antisipasi bila dibutuhkan, ada 5 Barang yang wajib kamu bawa untuk mudik.

Tak perlu berlama-lama, berikut adalah 5 bawaan yang wajib kamu bawa saat pulang ke kampung halaman, dikutip Arahkata dari berbagai sumber Minggu, 17 April 2022:

Baca Juga: Ingin Mudik Menggunakan SUV? Perhatikan Poin-Poin Berikut!

1. Ban serep dan dongkrak

Dari sekian banyak perlengkapan yang perlu dibawa saat mudik, ban serep dan dongkrak menjadi dua barang yang harus dibawa.

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah