Dua Dasawarsa, Serikat Pekerja Pertamina Tetap Teguh Jaga Kedaulatan Energi Nasional

- 1 April 2023, 12:56 WIB
(Kiri) Arie Gumilar Presiden FSPPB saat pemotongan tumpeng 2 Dasawarsa FSPPB.
(Kiri) Arie Gumilar Presiden FSPPB saat pemotongan tumpeng 2 Dasawarsa FSPPB. /Wijaya/ARAHKATA

ARAHKATA - Bertepatan dengan bulan Ramadhan sebagai bulan suci yang penuh berkah bagi seluruh umat Muslim.

Federasi Serikat Pekerja Pertamina Bersatu (FSPPB) sebagai induk organisasi yang beranggotakan 25 Serikat Pekerja (SP) di lingkungan Pertamina.

Dengan anggota tidak kurang dari 15.000 orang, telah memasuki usia dua dasawarsa atau 20 tahun. 

Baca Juga: Ratusan Professor Solid! Dukung Mahfud MD Bongkar Transaksi Janggal Rp349 Triliun

Sebagai wujud syukur di dua momen penting tersebut, FSPPB menggelar acara tasyakuran berupa santunan ke panti asuhan dan berbagi kepada petugas kebersihan disekitar Monas dan kawasan Jalan Medan Merdeka Timur.

Serta dilanjutkan dengan buka puasa bersama di kantor federasi yang berada di Gedung Gerakan Pramuka Kwartir Nasional, Jakarta, Jumat, 31 Maret 2023. 

“Acara tasyakuran dan buka puasa bersama dan santunan ini sebagai salah satu ungkapan rasa syukur dan kepedulian dari seluruh pekerja dalam serikat pekerja yang berada dalam konstituen FSPPB,” ucap Arie Gumilar Presiden FSPPB mengawali kata sambutannya, dikutip ArahKata.com.

Baca Juga: KPK Temukan Uang Rp1,3 Miliar Terkait Korupsi di Kementerian ESDM

Dalam kesempatan itu pula Arie Gumilar menyampaikan pernyataan terkait kiprah FSPPB di usia dua dasawarsa ini.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x