Catat! 7 Minuman Ini Bagus untuk Diminum Pagi Hari

- 23 September 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi pagi hari.
Ilustrasi pagi hari. /Pexels.com/Acharaporn Kamornboonyarush

4. Air kelapa

Minuman satu ini mampu mengembalikan hidrasi tubuh secara alami. Air kelapa pun mengandung mineral, vitamin juga antioksidan.

Kemudian kandungan magnesiumnya membantu meningkatkan sensitivitas insulin dan menurunkan kadar gula darah. Tanpa menambahkan apapun, air kelapa sudah memiliki rasa manis.

Baca Juga: Dawet Jabung Warisan Minuman Tradisional dari Ponorogo, Cocok untuk Menu Ramadhan

5. Smoothies buah dengan teh hijau

Smoothies memungkinkan Anda melepas dahaga sekaligus mendapatkan sesuatu yang cukup padat untuk dicerna. Ini bisa jadi menu sarapan yang sehat. Untuk meningkatkan metabolisme, tambahkan teh hijau.

Siapkan setengah cangkir seduhan teh hijau lalu blender bersama oatmeal, yogurt rendah lemak, pisang dan beri.

6. Teh jahe

Untuk yang memiliki perut yang sensitif, buah atau cuka apel bakal memicu masalah. Teh jahe akan jadi minuman terbaik untuk meredakan rasa tidak nyaman di perut.

Baca Juga: Catat! Minuman Ini Bisa Bantu Atasi Insomnia

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x