Iriana Jokowi Beri Penghargaan 514 Perempuan Berprestasi Indonesia

- 21 April 2022, 20:25 WIB
Iriana Joko Widodo.
Iriana Joko Widodo. /BPMI Setpres./

Dari 514 orang penerima, sebanyak 10 orang perwakilan yang berasal dari beberapa daerah terluar, terpencil, dan ibu kota negara Indonesia menerima penghargaan secara langsung di Istana Negara.

 Baca Juga: Pesan Presiden Jokowi pada Peringatan Nuzulul Quran

Para perwakilan yang menerima langsung penghargaan di Istana Negara yakni:

1. Bidang Pendidikan
a. Adriani Bawues dari Kota Bitung; dan
b. Zubaidah T. dari Kabupaten Aceh Selatan.

2. Bidang Kesehatan
a. Yovita Mariati dari Kabupaten Sikka; dan
b. Kristina Sampa Tonapa dari Kabupaten Pegunungan Bintang.

 Baca Juga: Satgas: Mudik ke Kampung Halaman, Tapi Jangan Bawa COVID-19

3. Bidang Sosial Budaya
a. Sri Nurwati dari Kabupaten Sambas; dan
b. Yuliana Momo dari Kabupaten Tambrauw.

4. Bidang Lingkungan Hidup
a. Wagiem dari Kabupaten Oku; dan
b. Kezia Arabelle Tulalessy dari Kota Ambon.

5. Bidang Pertanian
a. Sere Rohana Napitupulu dari Kota Jakarta Timur; dan
b. Ni Puti Ari Sapta Pratiwi dari Kabupaten Gianyar.

 Baca Juga: ICW: Kasus Korupsi 2021 Terbanyak di Sektor Anggaran Dana Desa

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x