Olimpiade Tokyo 2020 Resmi Diselenggarakan

- 23 Juli 2021, 23:23 WIB
Peselancar Indonesia Rio Waida membawa bendera Merah-Putih saat defile pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Nasional, Tokyo, Jepang, Jumat (23/7/2021). ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/rwa.
Peselancar Indonesia Rio Waida membawa bendera Merah-Putih saat defile pembukaan Olimpiade Tokyo 2020 di Stadion Nasional, Tokyo, Jepang, Jumat (23/7/2021). ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan/rwa. /SIGID KURNIAWAN/ANTARA FOTO

ARAHKATA - Acara olahraga terbesar, Olimpiade Tokyo 2020 resmi dibuka malam ini, Jumat 23 Juli 2021.

Upacara pembukaan berjalan cukup meriah di tengah pandemi COVID-19 yang masih melanda.

Bertepatan di Tokyo Olympics Stadium pembukaan Olimpiade berlangsung.

Baca Juga: Fakta Baru Kasus Dugaan Kartel Kremasi di Jakarta Barat

Upacara pembukaan diawali dengan teater seorang atlet berlari di threadmill dengan menggunakan atasan tracksuit.

Suguhan tarian, teater, dan kembang api menjadi sajian hiburan yang menyemarakan pembukaan Olimpiade edisi ke-32 ini.

Hadir dalam acara ini, Kaisar Jepang, Naruhito. Disambut oleh Pesiden IOC, Thomas Bach.

Baca Juga: Mengenal Tumbuhan Sidaguri dengan Segala Manfaatnya

Dalam parade defile, Yunani yang pertama berjalan di lantai upacara pembukaan sebagai negara asal Olimpiade. Parade defile atlet diakhiri oleh tuan rumah Jepang.

Indonesia ada di urutan ke-22, dari total sebanyak 207 kontingen. Nurul Akmal dan Rio Waida menjadi pembawa bendera Indonesia saat upacara pembukaan Olimpiade Tokyo 2020.

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah