Soraya Abdullah, dari Gerhana, Hijjrah hingga Covid-19 Menjemput

- 2 Februari 2021, 07:41 WIB
Soraya Abdullah saat sudah mengenakan Hijab cadar dan sebelum menggunakan cadar
Soraya Abdullah saat sudah mengenakan Hijab cadar dan sebelum menggunakan cadar /Arahkata/

Baca Juga: Jadi KDrama Trending, Mr. Queen Pernah Hina Sejarah?

Indadari mendengar kabar terakhir Soraya Abdullah yang kritis pada Sabtu (30/1). Suami Soraya Abdullah mengabarkan istrinya butuh donor plasma darah golongan B.

"Dapat kabar 2 minggu lalu, Mbak Aya butuh donor darah golongan darah B. Kebetulan aku B, tapi ada autoimun. Ya Allah Aya darah gue B, cuma gue nggak bisa, karena nggak diperbolehkan ada autoimun. Aku sempat forward-forward ke grup dan medsos juga (soal Soraya Abdullah butu donor darah)," cerita Indadari.

"Hari Sabtu ada WhatsApp dari suaminya Aya ke aku, minta doa Aya sudah kritis," sambungnya.

Baca Juga: Jawab Tudingan Partai Demokrat, Moeldoko: Banyak yang Datang ke Saya

Kabar kritis tersebut akhirnya terjawab dengan kabar meninggalnya Soraya, melalui akun instagram Umi Pipik.

Bahkan istri mendiang almarhum Ustad Uje, Umi Pipik, yang dinilainya sebagai sosok yang sangat baik dan perempuan soleha.

"Allah lebih mencintaimu wahai wanita surga, aku meyakini dan bersaksi kamu orang baik dgn segala kekuranganmu," tulis Umi Pipik disertai emoji menangis.

Umi Pipik meminta doa untuk kepergian Soraya Abdullah.

"Dan aku merasa paling kehilanganmu. Minta doanya untuk sahabatku Soraya Abdullah ya dan maafkan segala salahnya," tulis Umi Pipik di akhir keterangan unggahan.

Halaman:

Editor: Mohammad Irawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x