Jelang Ramadhan Kurangi Konsumsi Gula, Begini Buka Puasa Sunnah Kata Zaidul Akbar

- 18 Maret 2022, 11:13 WIB
ilustrasi puasa sebagai sarana detoks tubuh alami.
ilustrasi puasa sebagai sarana detoks tubuh alami. /pexels.com

Meski tidak mewajibkan berbuka dengan kurma, hadits tersebut tidak menyarankan berbuka dengan makanan manis tetapi justru menyarankan air putih jika tidak ada kurma.

Baca Juga: Ini Lho Sejarah Puasa Senin Kamis, dan Manfaatnya bagi Tubuh

Maka dari itu Zaidul Akbar menyarankan unat islam untuk berhenti mengonsumsi gula berlebih sebagai suatu cara mudah untuk memulai hidup sehat.

Lebih lanjut Zaidul Akbar memberikan alternatif pengganti gula putih yaitu dengan mengonsumsi kurma, gula aren, gula kelapa atau gula dari singkong.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah