Presiden Jokowi: IKN Lompatan Besar Menuju Indonesia Maju

- 23 Februari 2022, 14:06 WIB
Presiden RI Jokowi
Presiden RI Jokowi /Instagram/@jokowi/

"Menjamin keberlanjutan sosial, ekonomi, dan lingkungan. Sehingga, mewujudkan kota modern, berkelanjutan, serta memiliki standar internasional," jelas Jokowi.

Baca Juga: Pembangunan IKN Didukung Penuh Oleh Tokoh Masyarakat dan Adat Kaltim

Transformasi lingkungan yang pertama kali akan dilakukan pada IKN Nusantara, adalah mewujudkan komitmen Indonesia pada penanggulangan iklim ke depan.

Melalui pengelolaan menuju nol emisi bersih atau net zero emission. Selain itu, Jokowi meyakini dapat berdampak positif terhadap transformasi budaya kerja sumber daya manusia (SDM) Indonesia.

Sehingga, kualitas masyarakat yang tinggal di sana lebih berkualitas. 

Baca Juga: Belum Usai, Dini Hari DPR-Pemerintah Masih Bahas RUU IKN

"Berperan penting dalam transformasi budaya manusia Indonesia yang baru dan relevan. Dengan perkembangan masa kini dan siap untuk masa depan," bebernya.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x