Mau Isoman Gratis di Hotel Jakarta? Begini Syaratnya!

- 22 Juli 2021, 14:35 WIB
Rumah Sakit Indriati menyediakan layanan isolasi mandiri di Guest House, simak harga, cara pendaftaran hingga fasilitasnya.
Rumah Sakit Indriati menyediakan layanan isolasi mandiri di Guest House, simak harga, cara pendaftaran hingga fasilitasnya. /Pexels/Burst

"Laundry tadinya mau disediakan juga. Tapi ternyata oleh Kemenkes nggak boleh, karena laundry itu berpotensi menular, sehingga hotel menyediakan ember dan sabun untuk mencuci sendiri. Atau dia bawa stok baju yang banyak," ujar Nia.

Baca Juga: Berikut Wilayah yang Masuk PPKM Level 3 dan 4 di Jawa-Bali!

6. Jika Sudah Sembuh, Langsung Check Out

Selama isolasi, pasien akan diperiksa rutin oleh paramedis.

"Dan 3 shift 24 jam ada dokter di hotel itu. Ada rutin pemeriksaan oleh paramedis, itu Kemenkes. Pokoknya Kemenpar menyediakan kamar, makan, kemudian kalau Kemenkes lebih kepada obat-obatan, dokter, dan ambulans," katanya.

Baca Juga: Coldplay Siap Rilis Album Barunya Tahun Ini

Jika pasien sudah dinyatakan negatif atau sembuh, maka akan diarahkan melakukan check out dari hotel.

"Ketika dia sudah oke, dia boleh keluar, itu ada jalurnya untuk check out. Dan pintunya khusus, ada CCTV. Jadi setiap kegiatan dia keluar kamar akan ketahuan, dan dia nggak bisa ngacir saja keluar sebelum dia posisinya boleh keluar," ucapnya.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah