Pengerjaan DDT Manggarai - Cikarang dan Revitalisasi Empat Stasiun Telan Rp 6 Triliun

- 19 April 2021, 10:03 WIB
Menhub Budi Karya meninjau proyek revitalisasi Stasiun Bekasi.
Menhub Budi Karya meninjau proyek revitalisasi Stasiun Bekasi. /Angger/ARAHKATA

"Pemisahan jalur ini juga memberikan manfaat bagi kereta komuter, yaitu jarak kedatangan antar kereta atau headway yang lebih baik. Kalau sekarang headway satu kereta dengan kereta yang lain adalah 10 menit, dan khusus ke arah Bekasi kapasitasnya bisa mencapai 200 ribu orang. Dengan headway yang lebih singkat menjadi 5 menit, kapasitasnya akan meningkat menjadi 400 ribu orang. Sehingga memungkinkan masyarakat Bekasi dan sekitarnya untuk menggunakan KRL ini sebagai moda utama," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Ahmad Ahyar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x