Amien Rais Minta Sumbangan Dana ke Kader dan Simpatisan, Netizen Suruh Banyak Dzikir

- 18 Desember 2022, 20:28 WIB
Amien Rais.
Amien Rais. /Antara/Reno Esnir/

Baca Juga: Wacana Subsidi Pemerintah Rp8 Juta Guna Pembeliaan Motor Listrik

"masih belum sadar juga,udah gk punya duit,gk punya pendukung,udah gk ada temen,udah gk lolos,udah gk d percaya,masih aja penasaran.." kata @m**a_a*d*a

"Gelandangan seumur hidup.....karena Kualat sama Gus Dur" @p*f_tjmad*a menambahkan

"Orang dipercaya krn membuktikan kata2nya. Itu yang katanya mau jalan kaki mana yaa..." komentar dari @w*d*1

"Kpu di bentuk atas persetujuan partai2,kpu bersifat independent,pemerintah tidak mencampuri wewenang kpu...kalo sdh nga masuk jgn salahin pemerintah,partainya aja yg tidak memenuhi syarat" kata @f*j*wiyto*7*r

Baca Juga: Angelina Jolie Resmi Mengundurkan Diri Sebagai Utusan PBB

Amien Rais sendiri merasa kegagalan Partai Ummat lolos verifikasi Pemilu 2024 akibat dicurangi. Ia menilai adanya ketidakadilan dalam proses verifikasi partai politik untuk ikut di pemilu mendatang.***

 

 

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x