Perlombaan Panjat Pinang yang Penuh Makna di Hari Kemerdekaan

- 17 Agustus 2021, 08:30 WIB
Ilustrasi lomba panjat pinang.
Ilustrasi lomba panjat pinang. /jatengprov.go.id/

Bahkan raja-raja tersebut membantu presiden dengan menghibahkan sebagian kekayaan kerajaan mereka.

Seperti kesultanan Yogyakarta yang menghibahkan banyak emasnya demi terselenggaranya negara RI saat itu.

Baca Juga: Kemensos Salurkan Bantuan ATENSI ke Kota dan Kabupaten Serang

4. Hasil dari perjuangan

Ketika sudah sampai di puncak, peserta dapat mengambil hadiah yang ia inginkan. Hal ini sebagai imbalan dari kerja keras serta kerja sama yang mereka jalani.

Hadiah nantinya akan dibagikan ke tim yang berhasil. Terkadang panjat pinang memiliki beberapa tim, kadang semua peserta menjadi satu tim. Sebuah perjuangan memang berat di awal, namun bahagia di akhir.

Itulah makna di balik permainan panjat pinang yang biasa diadakan memperingati 17 Agustus. Banyak pelajaran yang ternyata didapat selain mengutamakan hadiahnya.

Baca Juga: Vaksinasi Hari Terakhir Dosis Pertama di KNPI Depok Diikuti 600 Orang

Meskipun tahun ini tidak dapat melakukan perlombaan panjat pinang dan lomba rakyat lainnya karena pandemi COVID-19, jangan merasa susah, karena kita masih dapat berkumpul dengan keluarga di rumah merayakan Hari kemerdekaan.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah