Ini Keutamaan Puasa Sunnah Ayyamul Bidh yang Dimulai Senin Besok!

- 12 Juni 2022, 12:52 WIB
Ilustrasi puasa.
Ilustrasi puasa. /Freepik

Puasa ini memiliki keutamaan (fadilah) seperti puasa sepanjang tahun bagi yang dapat melaksanakannya selama tiga hari.

Sebuah hadits yang diriwayatkan Abudzar ra menjadi dalil atasnya.

Baca Juga: 4 Tips Mengembalikan Pola Makan Sehat Setelah Puasa, Tubuh Jangan Sampai Kaget!

Disebutkannya, Nabi Muhammad saw. bersabda: ‘Siapa saja yang berpuasa tiga hari dari setiap bulan, maka puasa tersebut seperti puasa sepanjang tahun.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x