10 Manfaat Asparagus untuk Kesehatan, No 10 Cocok untuk yang Suka Mager!

- 31 Mei 2022, 22:02 WIB
Asparagus.
Asparagus. /Pixabay/RitaE

Baca Juga: 5 Jenis Makanan Penyebab Perut Kembung, No 5 Sulit Dihindari!

Menjadikannya sebagai pilihan yang baik untuk membantu menurunkan berat badan.

Karena tubuh akan mencerna serat dengan lambat sehingga membuat perut merasa kenyang lebih lama.

2. Mencegah ISK
Asparagus mengandung asam amino asparagin tingkat tinggi yang menjadikannya diuretik alami.

Baca Juga: AMPUH! 7 Makanan untuk Atasi Kembung, Patut Dicoba

Makan lebih banyak asparagus dapat membantu mengeluarkan kelebihan cairan dan garam dari tubuh yang dapat membantu mencegah infeksi saluran kemih.

3. Kaya antioksidan
Asparagus, khususnya asparagus ungu, penuh dengan antosianin yang memberi warna merah, biru, dan ungu.

Antosianin memiliki efek antioksidan yang dapat membantu tubuh melawan radikal bebas yang merusak.

Baca Juga: Inginkan Kulit Wajah Lebih Sehat? Berikut 4 Jenis Makanan yang Harus Dihindari!

4. Kaya vitamin E
Asparagus juga merupakan sumber vitamin E, antioksidan penting lainnya.

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto

Sumber: Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x