Ini Pola Rekruitmen NII Sumbar Versi Densus 88

- 18 April 2022, 19:29 WIB
Potongan video pengibaran bendera NII dan ajakan masuk NII oleh orang yang mengaku jenderal NII yang beredar di media sosial kembali menggemparkan masyarakat Garut.
Potongan video pengibaran bendera NII dan ajakan masuk NII oleh orang yang mengaku jenderal NII yang beredar di media sosial kembali menggemparkan masyarakat Garut. /Tangkapan Layar/

Baca Juga: Densus 88 Antiteror Polri Waspadai Konten Radikalisme di Media Sosial

Densus 88 mengaku tengah berkomunikasi secara intens kepada pihak Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) untuk mengembangkan kasus ini berkaitan pola rekrutmen anak- anak di bawah umur.

"Terkait hal ini, KPAI telah meminta Polri untuk mengembangkan pengungkapan jaringan NII Sumatra Barat untuk mencegah berlanjutnya pola rekrutmen terhadap anak-anak," kata dia.

Baca Juga: DPR Dukung Densus 88 Antiteror Sikat Habis Jaringan Teroris NII

Selain di Sumbar, Densus 88 masih menargetkan sejumlah wilayah di nusantara yang sudah terpapar virus radikal Negara Islam Indonesia (NII) tersebut.

"Hal ini penting dilakukan mengingat perkembangan jaringan NII sudah tersebar masif di berbagai wilayah di Indonesia, antara lain di Jakarta, Tangerang, Jawa Barat, Bali, Sulawesi, Aceh, Maluku, dan juga Sumatra Barat," ujar Aswin.***

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah