Seribu Mobil Mercedes-Benz Parade di Sirkuit Sentul Pecahkan Rekor MURI

- 3 September 2023, 14:52 WIB
Mercedes-Benz (MB) Club Indonesia bersama Jakarta Storm Speed (JSS) dan Gazpoll Racing Team sukses menggelar Indonesia Auto Speed Festival (IASF) 2023 di Sentul International Circuit, Bogor, 1-3 September 2023.
Mercedes-Benz (MB) Club Indonesia bersama Jakarta Storm Speed (JSS) dan Gazpoll Racing Team sukses menggelar Indonesia Auto Speed Festival (IASF) 2023 di Sentul International Circuit, Bogor, 1-3 September 2023. / Instagram @MBClubIna

MB Club Ina mendapuk Ketua Ikatan Motor Indonesia (IMI) dan MPR RI, Bambang Soesatyo sebagai Ketua Dewan Kehormatan MB Club Ina.

Lalu Ahmad Sahroni selaku Sekjen IMI sebagai Wakil Dewan Kehormatan, dan Anggota Dewan Kehormatan MB Club Ina Nono Soedewo.

Baca Juga: KPK Telah Tetapkan Tersangka, Peran Cak Imin Terungkap Dalam Korupsi Kemnaker 2012

"MB Club INA One Make Race yang memecahkan rekor Muri Mobil Club dengan jumlah terbanyak 1.400 mobil Mercedes Benz merupakan wujud konkret keseriusan pengurus MB Club INA di bawah kepemimpinan Presiden Yoga Mahardika dalam memajukan olahraga balap di Indonesia," ujar Bamsoet di Sentul.

"Sekaligus merekatkan ikatan soliditas para anggota MB Club INA. Melalui MB Club INA One Make Race, para penggemar mobil Mercedes-Benz bisa menyalurkan hobi balapan di lintasan sirkuit," lanjutnya.***

 

 

 

Halaman:

Editor: Wijaya Kusnaryanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah