Program Pertukaran Mahasiswa Merdeka Angkatan 2 Dibuka, Ini Link Daftarnya!

- 14 Mei 2022, 14:33 WIB
Plt Direktur Jenderal Diktiristek Nizam saat memberikan sambutan pada sosialisasi pendaftaran program pertukaran mahasiswa.
Plt Direktur Jenderal Diktiristek Nizam saat memberikan sambutan pada sosialisasi pendaftaran program pertukaran mahasiswa. /tangkapan layar kanal YouTube Kemendikbudristek RI/

Jika lolos seleksi, peserta akan melaksanakan program pertukaran ini saat sedang duduk di semester 3, 5, dan 7, selama satu semester atau lima bulan, mulai Agustus hingga Desember 2022.

Baca Juga: Mahasiswa UNJ yang Buat Guru SMK Jadi Kreatif Lewat Blog

Program tersebut bisa diikuti oleh mahasiswa yang saat ini berada di semester 2, 4, dan 6.

Untuk mendaftar PMM mulai 13 - 28 Mei 2022, melalui laman program-pmm.id.***

Halaman:

Editor: Tia Martiana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x