26 Terduga Teroris Jaringan JAD Tiba di Tangerang, 3 Diantaranya Wanita

- 4 Februari 2021, 17:55 WIB
Istimewa
Istimewa /

Seperti JAD asal Gorontalo, mereka memiliki keahlian dan mempelajari bela diri, memanah, melempar pisau, menembak dengan senapan angin serta merakit bom.

Baca Juga: Meneropong Arah Pembangunan Pulau Papua Tahun 2020-2024

Lalu, JAD asal Makasar mereka selalu mempersiapkan diri sebagai calon pengantin atau orang yang siap membawa bom bunuh diri.

"Mereka juga sudah merencanakan berbagai rencana pemboman di Mako Polri, rumah dinas anggota Polri, rumah dinas pejabat di Gorontalo, serta merencanakan perampokan di toko-toko di daerah sana," papar Rusdi.

Sekadar diketahui, seorang tersangka teroris lain yang meninggal tertembak karena melakukan perlawanan saat akan ditangkap, sudah dimakamkan di daerah setempat di Makassar. ***

Halaman:

Editor: Agnes Aflianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x